Mengenal Jurusan Teknik Informatika | Langkah Awal Menjadi Programmer
Pernahkan anda menonton film hacker? Atau bahkan berpikir menjadi seorang hacker? Yah hacker memanglah sebuah kegiatan yang keren *berbeda dengan cracker yah* semua itu memerlukan pengalamn yang luar biasa ahli dalam dunia computer, terkhususnya dalam dunia programmer.
Programmer adalah seseorang yang menciptakan atau memastikan
sebuah program dapat berjalan sesuai dengan code code yang telah dibuat untuk sebuah
tujuan tertentu.
Berbicara tentang programmer, teman – teman yang ingin
menjadi ahli IT atau menjadi seorang programmer mungkin bisa beranjak mulai
dari belajar pemrograman, nah di jurusan TEKNIK INFORMATIKA teman – teman dapat
belajar tentang IT dan pemrograman , penasaran dengan dengan jurusan TEKNIK
INFORMATIKA ? nah pada kali ini INFO
MAKASSAR akan mengulas sedikit tentang jurusan teknik informatika, mari
kita simak berikut ini.
MENGENAL JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA
Sebelumnya kami juga telah membahas daftar jurusan
yang dibutuhkan di masa depan
Apa itu Teknik Informatika ?
Pengertian Teknik Informatika adalah sebuah ilmu yang
mempelajari teknologi computer yang dimana menggunakan computer secara optimal
dan mangatasi semua problem perubahan dan pengaturan data dengan di proses
menggunakan sebuah logika.
Jika teman – teman ingin masuk di jurusan Teknik informatika
teman – teman akan bersiap – siap mempelajari prinsip prinsip terkait IT atau dunia
computer, mulai dari merancang, mengupgrade atau mengembangkan , serta menguji
hingga evaluasi terhadap sebuah perangkat computer atau software/hardrware.
Tahukah sobat INFOMAKASSAR
bahwa jurusan Teknik infomatika merupakan salah satu jurusan yang meiliki
peminat terbesar di Indonesia data ini di ambil mulai dari SBMPTN pada tahun 2020
hingga sekarang.
Pelajaran yang anda dapatkan di Teknik Informatika
Sebelumnya kami juga telah membahas daftar jurusan
yang dibutuhkan di masa depan
Mata kuliah yang dipelajari di Teknik informatika sudah
jelas tentunya tidak akan bisa lari dari yang Namanya computer mungkinn ada beberapa
mata kuliah yang bisa anda dapatkan di jurusan ini yaitu :
– Konsep pemrograman
– Pemrograman visual
– Pemrograman Java
– Pemrograman berbasis web
– Pemrograman berorientasi obyek
– Dasar sistem digital
– Pengantar teknologi informasi
– Interaksi manusia dan komputer
– Struktur data
– Dasar arsitektur dan organisasi komputer
– Perancangan dan analisis algoritma
– Sistem operasi (operating system)
– Basis data (database)
– Jaringan komputer
– Kecerdasan buatan
– Teori informasi dan pengkodean
– Pemodelan dan simulasi
– Machine learning
– Rekayasa perangkat lunak
– Keamanan informasi
– Grafika komputer
– Sistem informasi
– Bisnis teknologi informasi
– Data mining
– Teknologi multimedia
– Teknik kompilasi
Sebelumnya kami juga telah membahas daftar jurusan
yang dibutuhkan di masa depan
Pada era digital seperti sekarang prospek kerja lulusan Teknik informatika sangat luas dikarena hal itu meningkatnya permintaan tenaga kerja ahli IT pada sebuah perusahaan – perusahaan bersar dan tidak tanggung – tanggung , penghasilan nya pun cukup besar. Untuk seorang freshgraduate saja bisa berkisar mulai dari Rp 5.000.000 – Rp. 7.000.000 -;
Post a Comment for "Mengenal Jurusan Teknik Informatika | Langkah Awal Menjadi Programmer"