STIE LPI Makassar | Biaya Kuliah + Pendaftaran Tahun Ajaran 2023/2024
STIE LPI Makassar | Biaya Kuliah + Pendaftaran Tahun Ajaran 2023/2024 |
Pada kali ini DILOSARI akan menyejikan informasi tentang Sekolah Tinggi Ilmi Ekonomi LPI Makassar, kampus ekonomi ini merupakan salah satu kampus yang terkenal di kota makassar penasaran dengan kampus yang satu ini? Mari kita simak berikut ini
STIE LPI Makassar , sejak tahun 1991, STIE-LPI yang bernaung
di bawah Yayasan Lembaga Pendidikan Indonesia Makassar eksis sebagai wadah
untuk mencerdasakan kehidupan bangsa khususnya di bagian Timur Indonesia.
sebelumnya kami juga telah membahas kampus Ekonomi terbaik di Makassar 2022/2023
STIE-LPI Makassar dalam menyelenggarakan pendidikan
berpedoman pada Undang-Undang Nomor : 20 Tahun 2003, tentang Sistem Pendidikan
Nasional, dan Peraturan Pemerintah Nomor : 60 Tahun 1999, tentang Pendidikan
Tinggi, serta peraturan perundangan lain yang berlaku.
STIE-LPI Makassar telah berkontribusi dalam menghasilkan
luaran (alumni) yang ahli di bidang ekonomi yang memiliki nilai keunggulan dan
kompetensi dalam pemahaman teoritis yang luas, kamahiran praktis dan
entrepreneur. Sebagai perwujudan
STIE-LPI Makassar dalam fungsi strategisnya sebagai lembaga penyelenggara
pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.
STIE-LPI Makassar telah menjalankan fungsinya sebagai
lembaga pendidikan, penelitian, dan pengabdian pada masyarakat selama 29 tahun
terakhir ini. Gedung kampus STIE-LPI Makassar sebagian besar digunakan untuk
perkuliahan. Di area ini juga terdapat Aula, Perkantoran, Perpustakaan,
Laboratorium Komputer, Laboratorium Komputer Akutansi dan Multi Media,
Musholla, Kantin, dan Pusat Kegiatan Mahasiswa. Fasilitas penunjang lain yang
tersedia dalah ruang seminar, kantor senat mahasiswa, lapangan olahraga dan
klinik. Untuk info lebih lanjut silahkan mengunjungi website resmi STIE-LPI
Makassar
Biaya Kuliah STIE LPI MAKASSAR 2023/2024
STRATASATU (S1)
Kelas Reguler
SPP :Rp. 2.000.000 (satu kali bayar selama kulah )
BPP : Rp.1.750.000 / SEMESTER'
Non Reguler
SPP :Rp.2.500.000. (satu kali bayar selama kuliah)
BPP :Rp.2.250.000. / SEMESTER
STRATA DUA (S2)
Kelas Reguler
SPP :Rp.3.500.000 (satu kali bayar selama kuliah)
BPP :Rp.5000.000 /
SEMESTER
Syarat Pendaftaran
Syarat Umum Pendaftaran Mahasiswa Baru :
·
Lulusan Sekolah Menengah Umum/Atas (SMU/SMA),
atau Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), Madrasah Aliyah (MA), atau SLTA
sederajat, serta lulusan Paket C. Bagi yang belum mendapatkan ijazah dapat
melampirkan SKHU (Surat Keterangan Hasil Ujian) atau Surat Keterangan Lulus
dari Kepala Sekolah.
·
Lulusan S1 (bagi calon mahasiswa Pascasrjana)
·
Bersedia memenuhi biaya pendidikan selama studi.
·
Mendaftarkan diri dan mengembalikan formulir
pendaftaran pada Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru disertai dengan biaya
pendaftaran.
·
Terdapat dua macam prosedur pendaftaran, yakni
prosedur pendaftaran untuk mahasiswa baru dan pendaftaran untuk mahasiswa
pindahan/transfer. Kedua macam prosedur yang dimaksudkan ialah sebagai berikut:
Prosedur Pendaftaran Mahasiswa Baru
-
Mengisi form pendaftaran online melalui http://pmb.stim-lpi.ac.id/
-
Selanjutnya calon mahasiswa menyerahkan berkas
(pada sekretariat pendaftaran) antara lain :
-
Pas foto terbaru berwarna ukuran 3×4 (5 lembar)
-
Fotokopi ijazah, SKHU, atau Surat Keterangan
Lulus yang dilegalisir.
-
Melunasi biaya pendaftaran
-
Prosedur Pendaftaran Mahasiswa Pindahan/Transfer
-
Mengisi form pendaftaran online melalui http://pmb.stim-lpi.ac.id/.
sebelumnya kami juga telah membahas kampus Ekonomi terbaik di Makassar 2022/2023
-
Menyerahkan Fotokopi ijazah terakhir dan
transkrip akademik yang diperoleh di Perguruan Tinggi asal dan telah disahkan
serta dilegalisir oleh pejabat yang berwenang.
-
Calon mahasiswa dapat mengkonfirmasi alih kredit
(transfer nilai akademik) kepada Program Studi yang akan dimasukinya terlebih
dahulu.
-
Mengajukan permohonan tertulis kepada Ketua
STIM-LPI (bagi calon mahasiswa pindahan).
-
Melampirkan formulir pendaftaran dengan:
a.
Pas foto terbaru berwarna ukuran 3×4 (5 lembar)
b.
Calon mahasiswa
baru yang merupakan mahasiswa pindahan/transfer tidak perlu mengikuti
ujian masuk secara tertulis, namun wajib mengisi berita acara yang disediakan
oleh Panitia. Calon mahasiswa dapat langsung melakukan registrasi apabila
seluruh persyaratan sudah dipenuhi.
Post a Comment for "STIE LPI Makassar | Biaya Kuliah + Pendaftaran Tahun Ajaran 2023/2024"